Palu, truestorysport – Tengah Akhirnya remi menjadi tuan rumah Pekan (PON) Pantai pertama di tahun 2024. Cabang Olahraga (Cabor) bulu tangkis pantai hingga surfing akan dipertandingkan pada kejuaraan ini.

jadi tuan rumah pantai sesuai keputusan KONI Pusat. Tempatnya akan digelar di dua daerah yakni Kabupaten Banggai dan Tojo Una-una. Sulteng beruntung karena menang bersaing atas calon tuan rumah lainnya termasuk pulau dewata Bali.

Berdasar kesepakatan , venue yang digunakan nantinya yakni di sekitaran Taman Nasional Togean dan Pantai Tanjung Api Ampana.

Karena itu, atlet dari 37 provinsi yang hadir tak juga bakal bisa menikmati keindahan di Sulawesi Tengah.

Adapun PON Pantai akan mempertandingkan sebanyak cabang olahraga yakni Aquathlon, bola tangan, sepak bola pantai, , voli pantai 4×4, water polo, renang perairan terbuka, dan .

Selanjutnya ada basket 3×3, bulu tangkis pantai, beach sprint rowing, sepak takraw, selam, serta jet ski.

Selain itu, terdapat beberapa cabang olahraga pilihan yang bisa dipertandingkan, di antaranya perahu naga, (seni), petanque pantai, atletik pantai, angkat berat pantai, gulat, Surfing, dan winfoil racing.

Mohammad Warsita direktur eksekutif KONI Sulteng mengatakan, PON Pantai 2024 rencananya akan dilaksanakan pada akhir November 2024.

Namun, dengan mempertimbangkan pelaksanaan Pilkada 2024 dan PON Aceh-Sumut di bulan September 2024, waktunya kemungkinan bisa diundur.

“Nanti kita lihat kembali, apakah kabupatennya siap atau tidak, yang jelasnya PON Pantai 2024 sudah ditetapkan di Provinsi Sulteng di Kabupaten Touna dan Kabupaten Banggai,” kata Warsita. (*).